1. Teori Tegangan Permukaan (Surface Tension)
Molekul memiliki daya tarik antar
molekul sejenis yang disebut dengan kohesi.
Selain itu juga, molekul juga memiliki daya tarik
menarik antar molekul yang tidak sejenis yang
disebut dengan adhesi.
Daya kohesi merupakan suatu zat selalu sama sehingga
pada permukaan suatu zat cair akan terjadi
perbedaan tegangan karena tidak adanya
keseimbangan daya kohesi.
Tegangan terjadi pada permukaan tersebut
dinamakan dengan tegangan permukaan
"Surface tension"
Dengan cara yang sama dapat dijelaskan
terjadinya perbedaan tegangan bidang
batas dua cairan yang tidak dapat bercampur
"immicble liquid". Tegangan yang terjadi antara
dua cairan dinamakan tegangan bidang batas
"interface tension"
Mau tau keseharian saya dan berinteraksi dengan saya? Follow saya di Instagram : Disini
0 comments:
Post a Comment